Sep
05
Kalaupun nantinya setelah mati tidak apa apa, dengan agama kita telah hidup bahagia, ajaran utamanya tentang kasih sayang telah membuat orang bergembira, sehingga mati kelak tentu tanpa penyesalan. Apalagi seperti yang saya percayai sekarang bahwa ia adalah sesuatu yang benar, betapa beruntungnya kita. Dalam Al-Baqarah Ayat 5 Allah Firmankan: Merekalah orang yang terpetunjuk dan orang yang menang/beruntung.